Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

DAYA TAMPUNG, PEMINAT, DAN AKREDITASI USU 2018/2019

Daya Tampung, Peminat, dan Akreditasi USU 2018/2019. Universitas Sumatera Utara (disingkat USU) adalah universitas yang terletak di kota Medan, Sumatera Utara. Universitas Sumatera Utara saat ini telah terakreditasi A oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) dengan SK: 23/SK/BAN-PT/Akred/PT/II/2018, yang berlaku hingga 27-02-2023.

Terdapat tida jenis jalur seleksi masuk kampus USU yang bisa kamu ikuti untuk jenjang sarjana, yaitu jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN), Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN), dan Jalur Seleksi Ujian Mandiri (UM USU).

Pada postingan ini, kami akan membagikan kuota daya tampung dan peminat USU melalui jalur SBMPTN 2018/2019 disertai dengan keterangan akreditasi masing-masing prodi yang tersedia di kampus USU. Silahkan manfaatkan informasi ini sebaik mungkin dalam menentukan jurusan yang paling sesuai untuk Anda pada seleksi SBMPTN tahun ini.

Tabel Daya Tampung & Peminat USU 2018

Pada tabel di bawah ini, kamu akan melihat dan mengetahui besar kuota daya tampung USU untuk prodi saintek dan soshum. Selain itu, kamu juga akan mengetahui Akreditasi Prodi USU dan banyaknya peminat masing-masing prodi USU serta tingkat keketatan persaingan masuk USU melalui seleksi SBMPTN.


peminat dan akreditasi prodi usu


No. Kode Prodi Prodi Saintek Universitas Sumatera Utara Akreditasi Program Studi USU Terbaru Daya Tampung SBMPTN USU 2018 Peminat USU 2017 Keketatan Persaingan
1 1211015 KEDOKTERAN Akreditasi A 79 2.731 3%
2 1211023 TEKNIK SIPIL Akreditasi B 47 2.066 2%
3 1211031 TEKNIK MESIN Akreditasi A 63 1.449 4%
4 1211046 TEKNIK ELEKTRO Akreditasi A 63 1.318 5%
5 1211054 TEKNIK INDUSTRI Akreditasi A 63 1.536 4%
6 1211062 TEKNIK KIMIA Akreditasi A 63 884 7%
7 1211077 KEDOKTERAN GIGI Akreditasi A 79 2.364 3%
8 1211085 MATEMATIKA Akreditasi B 38 808 5%
9 1211093 KIMIA Akreditasi A 45 537 8%
10 1211104 FARMASI Akreditasi A 76 2.626 3%
11 1211112 FISIKA Akreditasi B 38 393 10%
12 1211127 KESEHATAN MASYARAKAT Akreditasi A 95 3.200 3%
13 1211135 AGROTEKNOLOGI Akreditasi B 94 2.306 4%
14 1211143 KETEKNIKAN PERTANIAN Akreditasi B 32 1.339 2%
15 1211151 BIOLOGI Akreditasi A 38 812 5%
16 1211166 AGRIBISNIS Akreditasi B 51 3.576 1%
17 1211174 ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN Akreditasi A 31 1.172 3%
18 1211182 PETERNAKAN Akreditasi A 38 1.311 3%
19 1211197 ARSITEKTUR Akreditasi A 63 1.245 5%
20 1211201 KEPERAWATAN Akreditasi A 47 1.133 4%
21 1211216 KEHUTANAN Akreditasi B 69 2.494 3%
22 1211232 ILMU KOMPUTER Akreditasi A 47 3.083 2%
23 1211247 TEKNOLOGI INFORMASI Akreditasi B 48 2.606 2%
24 1211255 MANAJEMEN SUMBER DAYA PERAIRAN Akreditasi B 31 1.041 3%
25 1211263 TEKNIK LINGKUNGAN Akreditasi B 16 648 2%

5 Jurusan Saintek Paling Diminati di Universitas Sumatera Utara

Berikut ini adalah 5 (lima) program studi/jurusan saintek (ipa) yang paling diminati di kampus Universitas Sumatera Utara pada saat seleksi SBMPTN, berdasarkan banyaknya jumlah peminat yang ditampilkan pada tabel daya tampung USU diatas. Kelima program studi tersebut adalah:


No. Kode Prodi Prodi Saintek Universitas Sumatera Utara Akreditasi Program Studi USU Terbaru Daya Tampung USU 2018 Peminat USU 2017 Keketatan Persaingan
1 1212011 ILMU HUKUM Akreditasi A 189 4.049 5%
2 1212026 ILMU SEJARAH Akreditasi B 19 377 5%
3 1212034 ANTROPOLOGI SOSIAL Akreditasi A 31 738 4%
4 1212042 AKUNTANSI Akreditasi A 79 2.860 3%
5 1212057 SOSIOLOGI Akreditasi A 31 856 4%
6 1212065 ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL Akreditasi A 31 979 3%
7 1212073 ILMU ADMINISTRASI NEGARA Akreditasi A 50 3.284 2%
8 1212081 ILMU KOMUNIKASI Akreditasi A 41 1.944 2%
9 1212096 MANAJEMEN Akreditasi A 79 3.628 2%
10 1212107 EKONOMI PEMBANGUNAN Akreditasi A 56 1.550 4%
11 1212115 ILMU POLITIK Akreditasi A 31 1.211 3%
12 1212123 SASTRA INDONESIA Akreditasi B 38 638 6%
13 1212131 SASTRA DAERAH UNTUK SASTRA MELAYU Akreditasi B 22 94 23%
14 1212146 SASTRA INGGRIS Akreditasi A 44 1.446 3%
15 1212154 SASTRA DAERAH UNTUK SASTRA BATAK Akreditasi B 22 103 21%
16 1212162 SASTRA ARAB Akreditasi A 38 205 19%
17 1212177 ETNOMUSIKOLOGI Akreditasi A 26 304 9%
18 1212185 SASTRA JEPANG Akreditasi B 22 430 5%
19 1212193 ILMU PERPUSTAKAAN Akreditasi A 25 1.039 2%
20 1212204 SASTRA CINA Akreditasi B 19 149 13%
21 1212227 ILMU ADMINISTRASI BISNIS Akreditasi A 48 2.616 2%
22 1212235 PSIKOLOGI Akreditasi B 79 2.264 3%

5 Jurusan Soshum Paling Diminati di Universitas Sumatera Utara

Berikut ini adalah 5 (lima) program studi/jurusan soshum (ips) Universitas Sumatera Utara yang paling diminati pada saat seleksi SBMPTN, berdasarkan banyaknya jumlah peminat yang ditampilkan pada tabel daya tampung USU diatas. Kelima program studi tersebut adalah:

Post a Comment for "DAYA TAMPUNG, PEMINAT, DAN AKREDITASI USU 2018/2019"