Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

DAFTAR RINCIAN FORMASI CPNS KEJAGUNG TAHUN 2019

Daftar Formasi CPNS Kejagung Tahun 2019

Daftar Rincian Formasi CPNS Kejagung Tahun 2019. Kejaksaan Agung mendapatkan alokasi formasi sebanyak 5.203 formasi. Rincian formasi CPNS 2019 Kejaksaan Agung (Kejagung) adalah hal yang wajib kamu ketahui sebelum mendaftar CPNS Online di instansi Kejagung. Berikut adalah daftar rincian formasi CPNS Kejagung 2019 yang dapat kamu lihat.

Rincian Formasi CPNS Kejagung 2019


No Nama Jabatan Kualifikasi Pendidikan Formasi Cumlaude Formasi Disabilitas Formasi Putra/i Papua Formasi Umum Jumlah
1 JAKSA AHLI PERTAMA S.1 HUKUM (ILMU HUKUM) 370 - 2 614 986
2 PENGOLAH DATA PERKARA DAN PUTUSAN D.III ADMINISTRASI D.III MANAJEMEN D.III KOMPUTER D.III PERKANTORAN D.III SEKRETARIS D.III PEMERINTAHAN D.III KOMUNIKASI 40 2 527 569
3 PRANATA BARANG BUKTI D.III ADMINISTRASI D.III MANAJEMEN D.III KOMPUTER D.III PERKANTORAN D.III SEKRETARIS 40 2 678 720
4 PENGAWAL TAHANAN/ NARAPIDANA SLTA/SEDERAJAT 2 998 1000
5 PENGEMUDI PENGAWAL TAHANAN SLTA/SEDERAJAT 2 998 1000
6 PRANATA KOMPUTER AHLI PERTAMA S.1 KOMPUTER/ S.1 TEKNOLOGI INFORMASI/ S.1 SISTEM INFORMASI/ S.1 MANAJEMEN INFORMATIKA/ S.1 TEKNIK INFORMATIKA 100 24 409 533
7 AUDITOR AHLI PERTAMA S.1 ILMU EKONOMI / AKUNTANSI 50 - - 80 130
8 ARSIPARIS PELAKSANA/TERA MPIL D.III KEARSIPAN / D.III INFORMASI, PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 137 137
9 DOKTER SPESIALIS BEDAH SYARAF AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS BEDAH SYARAF 1 1
10 DOKTER SPESIALIS JANTUNG AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS JANTUNG 1 1
11 DOKTER SPESIALIS ORTHOPEDI AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS ORTHOPEDI & TRAUMATOLOGI 1 1
12 DOKTER SPESIALIS PENYAKIT DALAM AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS PENYAKIT DALAM 1 1
13 DOKTER SPESIALIS ANASTESI AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS ANASTESI 1 1
14 DOKTER SPESIALIS BEDAH UMUM AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS BEDAH UMUM 1 1
15 DOKTER SPESIALIS ANAK AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS ANAK 1 1
16 DOKTER SPESIALIS KULIT DAN KELAMIN AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS KULIT DAN KELAMIN 1 1
17 DOKTER SPESIALIS RADIOLOGI AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS RADIOLOGI 1 1
18 DOKTER SPESIALIS MATA AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS MATA 1 1
19 DOKTER SPESIALIS THT AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS THT - - - 1 1
20 DOKTER SPESIALIS REHABILITASI MEDIK AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS REHABILITASI MEDIK 1 1
21 DOKTER SPESIALIS FORENSIK AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS FORENSIK 1 1
22 DOKTER SPESIALIS KANDUNGAN AHLI PERTAMA DOKTER SPESIALIS KANDUNGAN 1 1
23 DOKTER AHLI PERTAMA DOKTER UMUM - - - 17 17
24 DOKTER GIGI AHLI PERTAMA DOKTER GIGI - - - 11 11
25 PRANATA LABORATORIUM AHLI PERTAMA S.1 / D.IV ANALIS KESEHATAN 2 2
26 APOTEKER AHLI PERTAMA APOTEKER - - - 3 3
27 PERAWAT PELAKSANA/TERAM PIL D.III. KEPERAWATAN 33 33
28 PERAWAT GIGI PELAKSANA/TERAM PIL D.III KEPERAWATAN GIGI 10 10
29 BIDAN PELAKSANA/TERA MPIL D.III KEBIDANAN 15 15
30 ASISTEN APOTEKER/TERAM PIL D.III FARMASI 23 23
Jumlah 520 104 10 4,569 5,203

Terdapat 66 Kementerian/Lembaga lain yang membuka penerimaan CPNS tahun 2019. Untuk melihat rincian lengkap jumlah formasi pada kementerian/lembaga lainnya silahkan cek disini!.

Unit Kerja Penempatan

  1. Kejaksaan Tinggi Aceh
  2. Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara
  3. Kejaksaan Tinggi Riau
  4. Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat
  5. Kejaksaan Tinggi Jambi
  6. Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan
  7. Kejaksaan Tinggi Lampung
  8. Kejaksaan Tinggi Bengkulu
  9. Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta
  10. Kejaksaan Tinggi Jawa Barat
  11. Kejaksaan Tinggi D.I. Yogyakarta
  12. Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah
  13. Kejaksaan Tinggi Jawa Timur
  14. Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat
  15. Kejaksaan Tinggi Kalimantan Tengah
  16. Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur
  17. Kejaksaan Tinggi Kalimantan Selatan
  18. Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara
  19. Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah
  20. Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tenggara
  21. Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan
  22. Kejaksaan Tinggi Bali
  23. Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Barat
  24. Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Timur
  25. Kejaksaan Tinggi Maluku
  26. Kejaksaan Tinggi Papua
  27. Kejaksaan Tinggi Maluku Utara
  28. Kejaksaan Tinggi Banten
  29. Kejaksaan Tinggi Gorontalo
  30. Kejaksaan Tinggi Kepulauan Bangka Belitung
  31. Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau
  32. Kejaksaan Agung.

Berkas Pendaftaran CPNS 2019 Kejagung

Sebelum melakukan pendaftaran CPNS untuk formasi CPNS Kementerian/Lembaga di https://sscasn.bkn.go.id pada tanggal 11 November mendatang, Badan Kepegawaian Negara (BKN) menyarankan agar para pelamar mempersiapkan persyaratan umum pendaftaran online CPNS, seperti:
1. Scan KTP asli/SUKET pengganti KTP
2. Pas Foto diri ukuran 4x6 cm
3. Swafoto atau foto selfie CPNS
4. Scan Ijazah
5. Scan Transkrip nilai asli, dan
6. Dokumen lainnya yang menjadi syarat pendaftaran.

Alur Pendaftaran CPNS 2019 Kejagung

Alur atau langkah-langkah cara pendaftaran CPNS Kejagung 2019 adalah sebagai berikut:
  • Membuka portal SSCASN BKN di laman https://sscasn.bkn.go.id 
  • Membuat akun SSCN dengan menggunakan NIK dan Nomor Kartu Keluarga/Nomor NIK Kepala Keluarga
  • Login menggunakan NIK dan password yang telah di daftarkan. Setelah itu unggah swafoto memegang KTP dan Kartu Informasi Akun pendaftaran
  • Lengkapi Biodata dengan Benar
  • Pilih formasi dan jabatan sesuai pendidikan
  • Lengkapi data, kemudian unggah dokumen persyaratan
  • Cek resume dan kemudian cetak kartu pendaftaran SSCN 2019 jika semua data telah benar.
Panduan cara pendaftaran CPNS Kejaksaan Agung 2019 setiap langkahnya bisa cek disini!.


Sebagai persiapan menghadapi ujian CAT CPNS 2019, silahkan kamu pelajari info CPNS serta soal soal CPNS 2019 dan pembahasannya yang tersedia di bawah ini.


Pas Foto CPNS

Berkas (Dokumen) Pendaftaran CPNS

Post a Comment for "DAFTAR RINCIAN FORMASI CPNS KEJAGUNG TAHUN 2019"